Data Perkembangan Rasio Ketersediaan Terhadap Kebutuhan Pangan Tahun 2020-2021
DINAS KETAHANAN PANGAN
Ketersediaan Pangan adalah Kondisi tersedianya Pangan dari hasil produksi dalam negeri dan Cadangan Pangan Nasional serta impor apabila kedua sumber utama tidak dapat memenuhi kebutuhan.